Cara Membuat Highlight Komentar Author (Komentar Penulis Berbeda dengan Pengunjung)

|| || || Leave a komentar

Sobat ingin tahu bagaimana membuat komentar para pengunjung berbeda dengan pemilik blog. Fungsinya yaitu pengunjung dapat mengetahui yang mana saja komentar atau masukan dari penulis. Trik yang satu ini sangat mudah untuk diterapkan. Berikut adalah cara membuatnya:

1. Login ke blogger
2. Masuk ke Rancangan dan pilih Edit HTML
3. Expand widget template dan backup template sobat.
4. Cari kode ini: ]]></b:skin>
5. Kopi kode dibawah ini dan paste diatas kode ]]></b:skin>

/* ------ Komentar Highlight Blogtrikdantips ----- */
.komentar-highlight-blogtrikdantips {
background: #FAAC58; /* Warna Background */
border-top: 2px dashed #FA5858; /* Style Border */
border-bottom: 2px dashed #FA5858;
border-left: 2px dashed #FA5858;
border-right: 2px dashed #FA5858;
margin:0;
padding:0 0 0 20px;
}

6. Cari kode dibawah ini atau cari yang mirip dengan kode ini dan tambahkan kode yang berwarna merah sehingga terlihat seperti ini:

<dl id='comments-block'>
<b:loop values='data:post.comments' var='comment'>
<dt class='comment-author' expr:id='"comment-" + data:comment.id'>
<a expr:name='"comment-" + data:comment.id'/>
<b:if cond='data:comment.authorUrl'>
<a expr:href='data:comment.authorUrl' rel='nofollow'><data:comment.author/></a>
<b:else/>
<data:comment.author/>
</b:if>
</dt>

<b:if cond='data:comment.author == data:post.author'>
<dd class='komentar-highlight-blogtrikdantips'>
<p><data:comment.body/></p>
</dd>
<b:else/>

<dd class='comment-body'>
<b:if cond='data:comment.isDeleted'>
<span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
<b:else/>
<p><data:comment.body/></p>
</b:if>
</dd>

</b:if>

<dd class='comment-footer'>
<span class='comment-timestamp'>
<a expr:href='"#comment-" + data:comment.id' title='comment permalink'>
<data:comment.timestamp/>
</a>

7. Simpan template sobat dan lihat hasilnya.

Klik disini untuk DEMO
Baca Juga : Anekahosting.com web hosting murah terbaik di indonesia
Baca Juga : Exploit Joomla - Remote Shell Upload Vulnerability [ com_fabrik ]
Baca Juga : Proxy Tercepat Di Indonesia

Title Post: Cara Membuat Highlight Komentar Author (Komentar Penulis Berbeda dengan Pengunjung)
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: Avia
Terimakasih sudah berkunjung di blog CyberAsk, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar















Artikel Menarik Lainya :

/[ 0 komentar Untuk Artikel Cara Membuat Highlight Komentar Author (Komentar Penulis Berbeda dengan Pengunjung)]\

Apa Komentar Anda..?