Mempercepat Loading Blog dengan Chrome Frames

|| || || Leave a komentar

Jika anda memiliki masalah dengan loading blog maka masalah tersebut akan mengurangi pengunjung blog anda. Untuk itu anda perlu mencari solusi untuk mempercepat waktu loading blog. Jika anda pengguna browser internet explorer maka anda dapat mempercepat loading blog dengan menggunakan Chrome Frames. Chrome Frames adalah plug-in open source yang menyajikan kecepatan Chrome dan teknologi website dari internet explorer. Plugin yang satu ini akan mempercepat loading dari aplikasi dan javascript pada blog anda. Untuk mendownload plugin ini maka klik disini. Apabila anda ingin menginstal plugin ini pada blog anda maka ikuti langkah dibawah ini:

1. Masuk ke Rancangan --> Edit HTML
2. Centang Expand Template Widget
3. Paste kode dibawah ini diatas kode <head>
<meta http-equiv='X-UA-Compatible' content='chrome=1'/>
4. Sekarang carilah kode </head>
5. Paste kode dibawah ini dibawah kode </head>
<!--[if IE]>
<script type="text/javascript" src="http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/chrome-frame/1/CFInstall.min.js"></script>
<style type='text/css'>
.chromeFrameOverlayContent{top:10px;margin-top:10px;}
</style>
<script>
window.attachEvent("onload", function() {
CFInstall.check({
mode: "overlay"
});
});
</script>
<![endif]-->
6. Simpan template anda

Jika anda menggunakan internet explorer cobalah berkunjung ke blog anda maka akan muncul pop up untuk menginstal Chrome Frames. Jika anda sudah menginstalnya maka anda akan lebih mudah menjelajahi blog karena loading time blog anda menjadi lebih cepat
Baca Juga : Anekahosting.com web hosting murah terbaik di indonesia
Baca Juga : Exploit Joomla - Remote Shell Upload Vulnerability [ com_fabrik ]
Baca Juga : Proxy Tercepat Di Indonesia

Title Post: Mempercepat Loading Blog dengan Chrome Frames
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: Avia
Terimakasih sudah berkunjung di blog CyberAsk, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar















Artikel Menarik Lainya :

/[ 0 komentar Untuk Artikel Mempercepat Loading Blog dengan Chrome Frames]\

Apa Komentar Anda..?